Ketiganya merupakan kerabat dari almarhum AJ, korban pertama warga Serdang Bedagai yang meninggal dunia pada 6 Mei lalu. "Dinkes Sumut Sudah menyampaikan hasil penanganan tiga warga tersebut. Hasilnya sudah dinyatakan sembuh dan bebas dari COVID-19," katanya.
