Mungkin, merk pelumas ini tak seterkenal dengan Castrol namun siapa sangka bahwa Eneos merupakan salah satu dari 9 jenis oli mobil terbaik yang beredar di pasar Asia Tenggara, termasuk juga dengan Indonesia. oli mobil Eneos CVT Fluid Asia 1 L ini memang menjadi salah satu pelumas yang kabarnya pernah bekerjasama dengan salah satu produk mobil asal negeri Jiran sebagai sponsor resmi.
